Memperbaiki atau Mengatasi "Access Forbidden" XAMPP 1.8.1 di Linux | Halo bre,pernahkah kamu menginstall xampp di linux? jika belum install terlebih dahulu xammp.a disini nah jika sudah selamat menikmati :3 wkwk
Tapi jika mengalami masalah dalam phpmyadmin seperti ini :
Berarti ini solusinya :
Sumber : http://lug.stikom.edu/2012/10/mengatasi-acces-forbidden-xampp-1-8-1-di-linux/
Tapi jika mengalami masalah dalam phpmyadmin seperti ini :
Berarti ini solusinya :
- Buka terminal kesayangan anda.
- Kemudian bukalah file httpd-xampp.conf yang tempatnya berada di /opt/lampp/etc/extra/httpd-xampp.conf
- Kemudian carilah kode seperti di bawah ini :
- Setelah dapat kode seperti diatas maka tambahkan “Require all granted” di bawah “Allow from all” Bisa Dilihat Seperti Gambar Dibawah:
- Final, restart xampp “sudo /opt/lampp/lampp restart” di terminal.
<Directory “/opt/lampp/phpmyadmin”>
AllowOverride AuthConfig Limit
Order allow,deny
Allow from all
</Directory>
Sebelum |
Sesudah |
Sumber : http://lug.stikom.edu/2012/10/mengatasi-acces-forbidden-xampp-1-8-1-di-linux/
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Backtrack /
Linux /
Trik /
Ubuntu
dengan judul Memperbaiki atau Mengatasi "Access Forbidden" XAMPP 1.8.1 di Linux. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://rpl4rt.blogspot.com/2013/03/memperbaiki-atau-mengatasi-access.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Dika - Senin, 18 Maret 2013
:D
BalasHapus